BeQAjUu6qJgflJQPJKBsyL5lMQIZ3gDIQfpcuVEEXfM

Cara Mudah Unduh Video Tiktok Tanpa Watermark

Tiktok menjadi sebuah aplikasi yang mempunyai berbagai macam lagu dan challenge yang bisa dimainkan oleh semua orang. Mereka semua akan memperoleh banyak hal-hal lucu di sini. Namun, watermark dari aplikasi ini selalu terlihat. Terdapat beberapa cara download video Tiktok tanpa watermark dengan cepat.

Cara untuk Download Video Tiktok Tanpa Watermark

Terdapat beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk melakukan pengunduhan pada video Tiktok tanpa watermark dengan langkah cepat. Ini sangat bagus dan Anda bisa menggunakannya. Berikut adalah beberapa metode tersebut:

  1. Download Langsung dari Aplikasi Tiktok

Tiktok merupakan salah satu aplikasi yang saat ini sedang banyak digunakan oleh masyarakat. Terdapat beberapa fitur untuk mengunduh yang bisa Anda lakukan secara tidak langsung disediakan. Pengguna bisa memanfaatkannya untuk download video di sini. Berikut adalah beberapa langkahnya:

  • Pertama, pastikan dulu Anda memiliki aplikasi Tiktok.
  • Jika tidak, maka segera lakukan pengunduhan.
  • Download di Google Play Store untuk Android dan di Apps Store untuk iPhone.
  • Kemudian Anda harus login atau mendaftarkan diri terlebih dahulu.
  • Ini supaya bisa melihat video yang ada pada aplikasi satu ini.
  • Kemudian pilih video yang ingin Anda unduh.
  • Geser ke atas layar supaya video dapat berubah.
  • Jika Anda telah menyesuaikannya, maka selanjutnya klik menu share di bagian kanan bawah.
  • Akan muncul beberapa pilihan untuk share ke suatu aplikasi atau menyimpannya di smartphone.
  • Untuk dapat menyimpannya, maka klik menu save.
  • Lalu tunggu beberapa saat hingga proses pengunduhan selesai dilakukan.
  • Kemudian tutup aplikasi Tiktok dan coba lihat galeri smartphone Anda.
  • Maka akan tersimpan video Tiktok yang sudah Anda unduh tadi.

Dengan menggunakan aplikasi Tiktok sendiri untuk mengunduh video. Maka, Anda tidak memerlukan bantuan dari aplikasi pembantu untuk dapat download video dari aplikasi satu ini. Pengguna bisa langsung melakukan pengunduhan memakai aplikasi itu sendiri..

  1. Menggunakan Situs Ttdownloader.com

Ttdownloader menjadi salah satu dari aplikasi pengunduh video Tiktok terbaik yang akan menghilangkan watermark dari hasil download Anda. Video tersebut bisa didownload dengan cara download video Tiktok tanpa watermark yang gampang dan dilakukan secara langsung.

Berikut adalah langkah yang bisa dilakukan:

  • Pertama, buka aplikasi Titok terlebih dahulu.
  • Kemudian baru buka dan cari video yang ingin Anda unduh.
  • Lalu klik menu share terlebih dahulu.
  • Kemudian salin link tersebut.
  • Lalu segera keluar dari aplikasi Tiktok.
  • Setelah itu buka browser yang ada di smartphone Anda.
  • Sebaiknya gunakan Google Chrome saja.
  • Lalu masuk ke situs https://ttdownloader.com/
  • Kemudian tempelkan link video tadi di kolom download yang tersedia.
  • Lalu tekan menu get video.
  • Kemudian tunggu beberapa saat kemudian.
  • Setelah itu link pengunduhan akan terlihat.
  • Klik link tersebut untuk menyimpannya.
  • Tunggu beberapa saat untuk pengunduhannya.
  • Jika sudah selesai, maka Anda bisa melihat hasilnya di galeri smartphone masing-masing.

Ttdownloader memberikan solusi untuk melakukan pengunduhan video di aplikasi Tiktok. Anda juga dapat menhilangkan logo watermark dari video yang ingin Anda unduh tersebut. Dengan begitu, label tulisan Tiktok akan secara otomatis dapat dihilangkan..

  1. Menggunakan Aplikasi Android Snaptik

Aplikasi Android Snaptik bisa Anda dapatkan di Google Play Store. Apk satu ini bisa dipakai untuk mengunduh video pada akun Tiktok. Dengan begitu, Anda dapat memperoleh video-video yang diinginkan. Berikut adalah cara untuk melakukannya.

  • Pertama, buka aplikasi Google Play Store terlebih dahulu.
  • Kemudian unduh aplikasi Snaptik menggunakan aplikasi pengunduh ini.
  • Tunggu beberapa saat sampai pemasangannya selesai.
  • Lalu Anda bisa masuk ke aplikasi Tiktok tersebut.
  • Kemudian cari video yang ingin Anda unduh.
  • Jika telah menemukannya, klik menu share.
  • Kemudian salin link tersebut.
  • Setelah itu buka aplikasi Snaptik.
  • Kemudian tempelkan link yang sudah Anda salin tadi di kolom unduh.
  • Lalu klik menu download.
  • Setelah itu tunggu hingga proses pengunduhan selesai.
  • Anda dapat memilih untuk mengunduh menggunakan watermark atau tidak.
  • Sesuaikan dengan kebutuhan dan keinginan Anda.
  • Kemudian video akan tersimpan secara otomatis.
  • Lalu Anda bisa melihat hasil unduhannya dan galeri smartphone Anda.

Aplikasi Android Snaptik ini hanya bisa digunakan melalui smartphone saja. Jadi, jika Anda ingin menggunakannya, maka lakukan pengunduhannya di handphone masing-masing. Dengan memakai apk ini, hasil unduhan akan tidak memunculkan logo watermark dari Tiktok itu sendiri..

  1. Menggunakan qload.id

Qload adalah sebuah aplikasi pengunduh yang secara khusus dapat digunakan untuk download video pada apk Tiktok. Anda tidak bisa menggunakannya pada jenis aplikasi-aplikasi lainnya. Berikut adalah langkah yang bisa digunakan.

  • Buka Play Store dan unduh aplikasi Tiktok terlebih dahulu.
  • Kemudian cari VT yang bagus dan menarik.
  • Saat Anda bisa menemukannya, maka Anda harus menekan tombol share.
  • Kemudian klik menu copy link.
  • Setelah itu buka browser menggunakan Google Chrome.
  • Lalu buka situs downloader menggunakan link https://qload.info//
  • Kemudian tempelkan link pada kolom yang ada pada aplikasi Tiktok.
  • Lalu centang bagian bawah dari kolom tersebut untuk menghilangkan watermark Tiktok.
  • Kemudian klik menu download.
  • Setelah itu tunggu hingga prosesnya.
  • Kemudian link pengunduhan akan ada.
  • Klik link agar dapat melakukan proses download hingga berhasil.

Ketika Anda menggunakan qload sebagai pembantu untuk download video dari aplikasi Tiktok. Maka, akan diperoleh video dengan kualitas yang bagus. Sekaligus juga bisa menghilangkan tulisan atau logo watermark Tiktok dari hasil unduhan tersebut..

  1. Menggunakan Aplikasi Android Tikmate

Selain, semua aplikasi di atas, Anda juga bisa menggunakan Tikmate. Kelebihannya yakni hasil unduhan jauh lebih bagus dan cara pengunduhan yang lebih simple juga. Lantas, seperti apakah langkah-langkah untuk melakukannya.

  • Pertama, buka aplikasi Play Store atau Apps Store terlebih dahulu.
  • Kemudian cari aplikasi Tikmate.
  • Setelah itu lakukan pengunduhan aplikasi tersebut.
  • Lalu tunggu hingga proses download selesai dilakukan.
  • Jika sudah, cari dan buka aplikasi Tiktok.
  • Jangan lupa untuk login dalam akun Anda agar dapat menemukan video yang akan diunduh.
  • Jika sudah ketemu, klik menu share.
  • Cari kemudian klik menu others.
  • Setelah itu muncul beberapa pilihan, pilih aplikasi Tikmate.
  • Lalu secara langsung, video yang Anda pilih akan terunduh dan tersimpan di galeri smartphone.

Selain menggunakan cara di atas, ketika Anda menggunakan aplikasi Tikmate, ada satu langkah lagi yang bisa digunakan saat memakainya. Metode tersebut juga sangat mudah untuk diterakan. Berikut adalah langkah-langkah untuk melakukannya.

  • Saat sudah masuk pada menu share.
  • Kemudian melakukan penyalinan link video.
  • Anda bisa membuka aplikasi Tikmate
  • Kemudian baru temple link yang sudah Anda salin sebelumnya tadi.
  • Selanjutnya proses pengunduhan sedang berjalan.
  • Anda bisa menunggu beberapa saat hingga proses pengunduhan selesai dilakukan

Baca juga : Cara menghilangkan watermark tiktok di capcut

Sekian sedikit penjelasan mengenai cara download video Tiktok tanpa watermark menggunakan beberapa macam metode. Anda bisa menggunakan salah satu langkah diatas. Supaya dapat melakukan pengunduhan lebih mudah dan cepat tentunya.

Leave a Comment